Awal tahun 2.000-an seorang teman bersemangat datang ke saya. Partai Damai Sejahtera, katanya partainya orang kristen. Saya hanya tersenyum saja melihatnya, sy org yg berpendirian jangan sampai agama apalagi Tuhan dibawa2 dlm politik dan kekuasaan. Awalnya hanya himbauan lama2 mengganggu akhirnya saya tanya, bila sy memilih pendeta2 politik itu dan ada korupsi anda yg menjaminnya, mengembalikan uang pajak saya?
Akhirnya waktu berlalu 2004 partai ini mencapai 4% suara, setelah itu kasus2 mulai mendera mulai dr rebutan uang, posisi sampai perkelahian sampai di pengadilan. Beruntunglah sy tdk pernah tertarik ajakan konyol itu, cukup sudah masalah di tempat ibadah jgn sampai sy mendukung mereka menunjukkan kerusakannya di ruang publik dlm porsi politik. Setelah itu 2009 lenyap tanpa bekas, rupanya kasus2 itu membuka mata 4% pemilihnya.
Sudah terlampau byk dan jenuh sy dengan tingkah polah ahli agama politik ini, membawa Tuhan, surga dan neraka demi kepentingan nafsu syahwatnya. Rupanya sejarah perang salib, klu klux klan dll tdk cukup memberi pelajaran bagi otak2 purba ini utk mempermalukan Tuhan dan agama mereka sendiri.
Mereka sibuk dengan ekslusifisme menjadikan mereka penguasa tiket masuk surga sekaligus harta dan tahta dunia. Orang- orang yg tdk pernah belajar intisari perjalanan hidup Yesus yg penuh kesederhanaan dan kasih.
Saya seorang yg anti mencampurkan SARA dlm hidup, tdk perlu sy menghabiskan waktu membenci krn berbeda krn kebencian dan dengki itu sendiri merugikan sy sendiri.
Saya tdk mau belajar Tuhan dlm arti yg sempit dan agama yg ekslusif, sy tdk perlu meragukan kebaikan seorang Gus Dur meskipun sy berbeda agama ataupun meragukan seorang Jokowi krn beliau muslim.
Itulah yg terjadi, meskipun sy masih belajar setidaknya sy belajar sportif tdk perlu malu ataupun ragu thd sesuatu yg baik, sy anggap itulah cara Tuhan menunjukkan keMaha Besar-annya.
Semoga Ahok banyak belajar bersikap besar dr gurunya KH Abdurrahman Wahid.
Minggu, 16 April 2017
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Kahiyang (Oleh : Abad Badruzaman)
Senang sekali kemarin bisa mengikuti seluruh prosesi pernikahan Kahiyang-Bobby. Yang datang ribuan. Rame, semarak, tapi tetap khidmat dan sy...
-
Bpk Yusuf Kala yg terhormat. Semoga Bpk dan kel dlm lingkup keberkahan serta sehat lahir batin. Pak JK yg diberkahi Allah..Bpk adalah ...
-
Ir. Joko Widodo Silsilah Keluarga dan Kisah Hidup Presiden ke 7 RI (Membaca Hal Yang Benar, Berpikir Positif) (I) Langgam Hidup Ay...
-
Membaca buku Bahkan Malaikatpun Bertanya, tulisan Prof. Jeffrey Lang. saya menyimpulkan dgn dangkal bahwa setiap makhluk yg menerima kasih s...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar